Pemerintah Kota Bandung ternyata memberikan perhatian bagi warga kota yang masih belum memiliki pasangan alias jomblo. Para jombowan sekarang bisa berbangga dengan berdirinya Taman Jomblo di Kota Bandung. Taman ini terletak di bawah jembatan layang…
Komunitas Hong Bandung adalah salah satu komunitas di Bandung yang fokus pada masalah permainan anak tradisional sebagai warisan budaya. Pendirian komunitas ini berawal dari keprihatinan pendirinya akibat makin pudarnya permainan anak tempo dulu. Salah satu…
Mall di Bandung sering dijadikan tempat wisata belanja bagi para pengunjung baik itu dari luar kota maupun dari kota Bandung sendiri. Bandung memang memiliki banyak mall yang sangat keren. Mall-mall ini berada di pusat kota…
Komunitas Openlabs masih terhitung baru. Komunitas anak muda ini banyak berhubungan dengan dunia musik, khususnya elektronik. Komunitas ini resmi berdiri pada bulan Maret 2008. Sekretariat komunitas ini berada di Common Room, Jalan Kyai Gede Utama….