Berlomba dan Berkarya Di Bandung Tourism Awards 2017

5 Likes Comment
Bandung Tourism Awards

Tourism Awards 2014 merupakan salah satu ajang yang ditungu penggiat pariwisata. Ajang penghargaan ini memang dimaksudkan bagi siapa saja yang berperan dan berprestasi di bidang pariwisata dan ekonomi kreatif. Pihak yang memiliki andil dalam ekonomi kreatif dan pariwisata di Bandung Raya dan sekitarnya bisa turut mendaftar dan menjadi nominator dalam Bandung Tourism Awards 2014.

Berlomba dan Berkarya Di Bandung Tourism Awards 2014

Acara penghargaan untuk penggiat pariwisata 2014 diadakan dalam beberapa tahap. Berikut ini tahapan acara penghargaan untuk penggiat pariwisata di Bandung yang diadakan pada tahun 2014 beserta tanggalnya :

  1. 4 Maret 2014 : Pengukuhan anggota tim ahli.
  2. 19 April 2014 : Batas pendaftaran peserta.
  3. 7 April – 3 Mei 2014 : Penilaian peserta.
  4. 28 April – 10 Mei 2014 : Penentuan nominator peserta.
  5. 12 – 17 Mei 2014 : Penentuan pemenang penghargaan.
  6. 20 Mei 2014 : Penyerahan penghargaan bagi pemenang.

Penghargaan akan diadakan di Hyatt Regency Hotel Bandung, Jalan Sumatera No. 55. Acara ini akan diadakan pada pukul 19.00 – 22.00 WIB. Kita bisa mendaftarkan jika masuk dalam kategori. Peserta yang bisa dinominasikan dalam penghargaan ini adalah para pelaku industri wisata, masyarakat berprestasi di bidang terkait, dan pendukung pariwisata. Sedangkan daerah asal nominator adalah Kota Bandung, Kota Cimahi, Kabupaten Bandung, Kabupaten Bandung Barat, Kabupaten Garut, dan Kabupaten Sumedang. Kita bisa memilih pada kategori mana. Berikut ini kategori penghargaan dalam Bandung Tourism Awards 2014 “

  1. Hotel and Accomodations
  2. Tour Operators or Agents
  3. Food and Restaurants
  4. Transports
  5. Life Stye
  6. Creativities
  7. Researches
  8. Supports
  9. Tourist Atrractions

Untuk kriteria penilaian dari para ahli dan juri adalah :

  1. Outstanding Costumer Service
  2. Commitment to Excellent
  3. Quality Improvements and Developments
  4. Accessability, Facilities, and Supporting
  5. Innovative Marketing and Promotions
  6. Management, Staff Training and Development
  7. Suitainability
  8. The impact to the economy and public welfare

Kita bisa turut mendaftarkan diri jika sesuai dengan berbagai kriteria di atas. Jika kita ingin mendaftarkan diri, maka bisa langsung mengontak panitia pelaksana ajang Bandung Tourism Awards 2014. Kantor panitia berada di Jalan Cigadung Raya Barat No.06. Kita bisa juga menghubungi nomor telepon 022 250 7050 atau nomor handphone 0896 8133 1059 atas nama Bella dan 0896 0160 4316 atas nama Azis. Selain itu kita bisa menghubungi alamat email info@bandungawards.com. Segera daftarkan diri Anda sebelum ditutup.

You might like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *