Tidak banyak orang yang berani menyantap olahan daging ular. Selain membayangkan ular sebagai hewan reptile yang menakutkan dan berbahaya, daging ular bukan santapan lazim seperti ayam atau sapi.